BERGANTI PUCUK PIMPINAN, KODIKLAT TNI GELAR PENYAMBUTAN KOMANDAN KODIKLAT TNI
Pasca dilaksanakan Acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Komandan Kodiklat TNI dari Laksdya TNI Maman Firmansyah kepada Mayjen TNI Mohammad Fadjar, MPICT., yang dipimpin langsung oleh Kasum TNI Letjen TNI Richard Taruli H. Tampubolon, S.H., M.M., Kodiklat TNI menggelar Acara penyambutan Dankodiklat TNI yang berlangsung di […]
berita informasi